Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Es Cream

Cara membuat Resep Es Krim Sederhana

Es krim merupakan salah satu kuliner yang paling digemari masyarakat. Bagi ibu-ibu yang memiliki anak-anak, mungkin khawatir jika harus membeli jajanan es krim di luar, selain kurang higienis juga terbuat dari bahan-bahan yang tidak kita ketahui. Untuk itu agar anak menyukai makanan rumahan, ada baiknya bunda selalu menyajikan kue-kue, Es teller atau es krim buatan bunda sendiri agar anak terhindar dari bahaya jajanan di luar. Kali ini, kami akan membagikan resep es krim sederhana yang praktis untuk Anda coba di rumah. Sajian resep di sini juga cukup mudah dengan bahan-bahan yang juga mudah didapatkan. Adapun  resep es krim sederhana  yang bisa dicoba dan dipraktekkan di rumah adalah sebagai berikut ini: Bahan / Bumbu : 2 butir telur, ambil putihnya 4 gelas susu cair